Workshop Pemanfaatan Teknologi Informasi Manajemen Kelas Dengan Google Classroom pada Sma Negeri 16 Banda Aceh

Authors

  • Meutia Handayani Politeknik Aceh
  • Rismadi Rismadi Diploma Tiga Akuntansi, Politeknik Aceh, Banda Aceh
  • Sri Rani Diploma Tiga Akuntansi, Politeknik Aceh, Banda Aceh
  • Emilda Kadriyani Diploma Tiga Akuntansi, Politeknik Aceh, Banda Aceh
  • Mutia Arfiyani Diploma Tiga Akuntansi, Politeknik Aceh, Banda Aceh
  • Hilmi Hilmi Jurusan Akuntansi, Universitas Malikul Saleh, Lhokseumawe

DOI:

https://doi.org/10.36448/jpmtb.v1i2.28

Keywords:

Google Clasroom, Teknologi Informasi, SMAN 16 Kota Banda Aceh

Abstract

Kemampuan penguasaaan teknologi dan informasi pada guru di SMAN 16 Kota Banda Aceh sebagai sekolah binaan keunggulan di Kota banda Aceh haruslah mampu dan mengimbangi dengan tuntutan yang harus dilkasanakan pada sekolah tersebut. Salah satu tuntutan yang harus dikuasai oleh para dewan guru adalah tentang cara pemakiana teknologi yang ada saat ini. Pembuatan media pembelajaran adalah upaya yang dilakukan guru untuk memberikan pembelajaran secara penggunaan dengan tool Google Classroom. Metode dalam pengabdian ini adalah dengan pelatihan pembuatan media pembelajaran yang berisi pembuatan kelas pada google clasroom, penginputan materi pembelajaran, pembuatan kuis untuk siswa, dan penilaian tugas siswa. Hasil pada pengabdian ini adalah guru dapat membuat media pembelajaran dengan dukungan google classroom, sehingga dapat menyajikan informasi pembelajaran dengan cara yang lebih mudah disampaikan kepada siswa dengan berkualitas. Hasil pada pengabdian dapat membantu memberikan kemudahan dalam melakukan pembelajaran dengan menggunkan teknologi yang ada, sehingga dapat mempermudah dalam mewujudkan SMAN 16 Kota Banda Aceh menjadi sekolah binaan unggulan dari Dinas Pendidikan Kota Banda Aceh.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Chusyairi, A., Setiyadi, D., Saludin, S., & Pramudita, R. (2021). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Jarak Jauh dengan Google Classrom di SMAN 15 Kota Bekasi. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 27(1), 44–50. https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jpkm/article/view/22061→ Jurnal

Gregory Corbyn. (2019). Google Classroom: 99 Ideas How To Use Google Classroom Effectively. In The Ultimate Guide To Learn Google Classroom (p. Independently Published, 13). → Buku

Pakpahan, A. F., Ardiana, D. P. Y., Mawati, A. T., Wagiu, E. B., Simarmata, J., Mansyur, M. Z., Ili, L., Purba, B., Chamidah, D., Kaunang, F. J., & others. (2020). Pengembangan media pembelajaran. Yayasan Kita Menulis. → Jurnal

Rachayu, I., & Selviani, D. (2021). Optimalisasi sistem kelas virtual berbasis google classroom dan hipnoterapi. Journal Of Dehasen Educational Review, 1(03), 104–109. https://doi.org/10.33258/jder.v1i03.1229→ Jurnal

Sibero, A. F. K., Manurung, I. H. G., & ... (2020). Pelatihan Penggunaan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Dan Evaluasi Guru Di Smk Negeri 11 Medan. Jurnal Abdimas …, 1(September), 107–114. http://e-journal.sari-mutiara.ac.id/index.php/JAM/article/view/1319→ Jurnal

https://www. SMAN 16 Banda Aceh – SMAN 16 Banda Aceh. (n.d.). →Website

Suryadi, S. (2019). Peranan Perkembangan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Dalam Kegiatan Pembelajaran Dan Perkembangan Dunia Pendidikan. Jurnal Informatika, 3(3), 9–19. https://doi.org/10.36987/informatika.v3i3.219→ Jurnal

Syahza, A. (2019). Dampak nyata pengabdian perguruan tinggi dalam membangun negeri. Unri Conference Series: Community Engagement, 1, 1–7. https://doi.org/10.31258/unricsce.1.1-7→ Jurnal

Wibawa, S. (2017). Tridharma Perguruan Tinggi (Pendidikan Dan Pengabdian Kepada Masyarakat). Ristek-Dikti, 29(12), 1–15. → Jurnal

Wicaksono, V. D., & Rachmadyanti, P. (2016). Pembelajaran Blended Learning melalui Google Classroom di Sekolah Dasar. Seminar Nasional Pendidikan PGSD UMS & HDPGSDI Wilayah Timur, 513–521. http://hdl.handle.net/11617/9144→ Jurnal

Downloads

Published

17.11.2022

How to Cite

Handayani, M., Rismadi, R., Rani, S. ., Kadriyani, E. ., Arfiyani, M. ., & Hilmi, H. (2022). Workshop Pemanfaatan Teknologi Informasi Manajemen Kelas Dengan Google Classroom pada Sma Negeri 16 Banda Aceh. Jurnal Pengabdian Masyarakat Tapis Berseri (JPMTB), 1(2), 146–155. https://doi.org/10.36448/jpmtb.v1i2.28

Most read articles by the same author(s)