Focus Group Discussion Konsolidasi dan Pembuatan Aplikasi Pemutakhiran Data di Kabupaten Lampung Selatan

Authors

  • Ari Kurniawan Saputra Ari Universitas Bandar Lampung
  • Riza Muhida Universitas Bandar Lampung
  • Yuthsi Aprilinda Universitas Bandar Lampung
  • Fenty Ariani Universitas Bandar Lampung
  • Robby Yuli Endra Universitas Bandar Lampung
  • Erlangga Universitas Bandar Lampung

DOI:

https://doi.org/10.36448/jpmtb.v3i1.84

Keywords:

FGD, Aplikasi, Pemutakhiran Data

Abstract

FGD merupakan suatu proses pengumpulan informasi mengenai suatu permasalahan tertentu yang sangat spesifik melalui diskusi kelompok. Tujuan kegiatan ini adalah untuk menerapkan metode FGD pada kegiatan Konsolidasi dan Pembuatan Aplikasi Pemutakhiran Data sebagai upaya dalam pengumpulan informasi untuk mendapatkan solusi yang terbaik dengan mengintegrasikan berbagai elemen, komponen, atau sistem menjadi satu entitas yang lebih terorganisir, efisien, dan efektif dalam proses pembuatan aplikasi. Berdasarkan evaluasi pelaksanaan FGD, dapat disimpulkan bahwa diskusi berhasil mencapai tujuan yang ditetapkan dengan peserta yang aktif terlibat dalam berbagi pengalaman dan pandangan. Fasilitator mampu menjaga alur diskusi yang terorganisir dan mendorong kolaborasi antara peserta. Pelaksanaan kegiatan FGD ini memberikan kontribusi berharga dalam pemahaman masalah dan perumusan langkah-langkah selanjutnya, namun perlu peningkatan dalam hal waktu dan kesempatan untuk pemecahan masalah yang lebih mendalam.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amin, D. (2017). Penerapan Metode Curah Gagasan (Brainstorming) Untuk Meningkatkan Kemampuan Mengemukakan Pendapat Siswa. Jurnal Pendidikan Sejarah, 5(2), 1. https://doi.org/10.21009/JPS.052.01

Destika Mulyasari, S. (2023). Kabupaten Lampung Selatan Dalam Angka 2023 (A. R. Maulana, Ed.). BPS Kabupaten Lampung Selatan. Retrieved from https://lampungselatankab.bps.go.id/publication/2023/02/28/c807e967215e2f30336d5799/kabupaten-lampung-selatan-dalam-angka-2023.html

Devina. (2022). Contoh Rundown Acara dan Cara Membuatnya. Retrieved April 11, 2024, from BLOG GRAMEDIA DIGITAL website: https://www.gramedia.com/best-seller/contoh-rundown-acara/#:~:text=Pengertian Rundown Acara,-Rundown acara bisa&text=Rundown acara digunakan pada kegiatan,%2C gathering%2C dan lain sebagainya.

Hamzah Nurrifqi Fakhri Fikrillah, Sigit Hudawiguna, C. J. (2023). Klasifikasi Penerima Bansos Menggunakan Algoritma Naive Bayes. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 10(1), 683–695. Retrieved from https://jurnal.mdp.ac.id/index.php/jatisi/article/view/3624

Hasanah, H. (2017). TEKNIK-TEKNIK OBSERVASI (Sebuah Alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). At-Taqaddum, 8(1), 21. https://doi.org/10.21580/at.v8i1.1163

Istiyanah, N. (2020). Pemantapan Minat Siswa Terhadap Pilihan Program Studi Di Perguruan Tinggi Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Teknik Focus Group Discussion. Jurnal Prakarsa Paedagogia, 3(2), 154–158. https://doi.org/10.24176/jpp.v3i2.5743

N, I. A. (2023). Pengertian, Tujuan Focus Group Discussion (FGD) dan Tahapannya. Retrieved April 7, 2024, from Telkom University website: https://telkomuniversity.ac.id/pengertian-tujuan-focus-group-discussion-fgd-dan-tahapannya/#:~:text=FGD merupakan bentuk wawancara semi,atau berkaitan dengan pengembangan produk.

Nabila, R., & Irham, M. (2023). Peran DPRD Dalam Pelaksanaan Bantuan Sosial terhadap Masyarakat Sumut. El-Mal: Jurnal Kajian Ekonomi & Bisnis Islam, 4(5), 1491–1501. https://doi.org/10.47467/elmal.v4i5.1957

RACHMATULLAH, M. I., & HUDAYAT, Y. (2021). Upaya Penyusunan Kerangka Acuan Kerja dalam Optimalisasi Pencapaian Target Kemantapan Jalan pada Pemeliharaan Rutin Jalan. Ftsp, 177–188. Retrieved from https://eproceeding.itenas.ac.id/index.php/ftsp/article/view/800

Saputra, A. K., Muhida, R., Aprilinda, Y., Ariani, F., Yuli Endra, R., & E, E. (2023). Focus Group Discussion Pemetaan dan Klasifikasi Jenis Bantuan Penanggulangan Kemiskinan di Kabupaten Lampung Selatan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Tapis Berseri (JPMTB), 2(2), 106–113. https://doi.org/10.36448/jpmtb.v2i2.57

Slamet Rahmat Topo Susilo, & Habibullah. (2023). Mendata Lampung, Menemukan Potensi. In Mencatat untuk Membangun Negeri: Narasi Emik Registrasi Sosial Ekonomi Jilid 2 ­Indonesia Tengah-Barat (pp. 273–306). Penerbit BRIN. https://doi.org/10.55981/brin.777.c710

Wijaya, M. A., & Perdana, C. (2023). Perancangan Focus Group Discussion Sebagai Ruang Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa Berbasis Website. Jurnal Sistem Informasi Galuh, 1(2), 59–67. https://doi.org/10.25157/jsig.v1i2.3206

Yoston Harada Sinurat, M. A. S. (2022). Mempelajari Proses Produksi Checking Fixture (CF) Panel Unit Dengan Studi Kasus di PT. Fadira Teknik. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(3), 178–183. https://doi.org/10.5281/zenodo.6020361

Downloads

Published

06.05.2024

How to Cite

Ari, A. K. S., Riza Muhida, Yuthsi Aprilinda, Fenty Ariani, Robby Yuli Endra, & Erlangga. (2024). Focus Group Discussion Konsolidasi dan Pembuatan Aplikasi Pemutakhiran Data di Kabupaten Lampung Selatan. Jurnal Pengabdian Masyarakat Tapis Berseri (JPMTB), 3(1), 1–9. https://doi.org/10.36448/jpmtb.v3i1.84

Most read articles by the same author(s)